Pembukaan kegiatan Matching Fund Kedaireka 2022. Tim Kedaireka ITN Malang bersama pemerintah Desa Poncokusumo, dan PT Sangkar Garuda Sakti (SGS). (Foto: Istimewa) Malang, ITN.AC.ID – Melihat sampah hanya dibuang ke TPA, dan belum terkelola dengan baik, maka Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang tergerak untuk membantu mengolah sampah […]